Kalurahan PENDOWOHARJO
Kapanewon SEWON
Kabupaten Bantul
Daerah Istimewa Yogyakarta
Jl. Bantul Km. 8,5 Bantul, Yogyakarta
- |Selamat Datang di Portal Kalurahan Pendowoharjo|Kami Siap Melayani Anda |Pendowoharjo Prasaja Sinuba Sinukarta Selamat Memperingati Maulid Nabi Muhammad SAW
- |
- Dirgahayu Republik Indonesia! Selamat Ulang Tahun ke-78, Merdeka!!
- |
Warga RT 25 dan 26 Gelar Lomba Ping-pong
heri subekti 14 Agustus 2022 22:10:58 WIB
PENDOWOHARJO---- Minggu petang (14/08/2022) meskipun rintik hujan membasahi bumi, namun kondisi tersebut tidak menyurutkan warga Miri RT 25 dan 26 berkumpul di lapangan untuk mengelar turnamen tenis meja/ping pong untuk mengisi Hari Ulang Tahun Republik Indonesia yang ke 77.
Perlombaan yang memperebutkan hadiah utama berupa menthok tersebut ramai diikuti oleh bapak-bapak dan pemuda.
Meskipun tidak semua mahir dalam memainkan permainan ping-pong tersebut, namun warga terlihat antusias mengikuti perlombaan tersebut. "Selain untuk memperingati hari kemerdekaan, lomba tersebut juga untuk meningkatkan kerukunan antar warga", ucap Wakijan, Ketua RT 26 saat memberikan keterangan. (herzub)
Komentar atas Warga RT 25 dan 26 Gelar Lomba Ping-pong
Formulir Penulisan Komentar
Tautan
Siades Prima Desa Pendowoharjo
Komentar Terkini
Statistik Kunjungan
Hari ini | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Kemarin | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Jumlah Pengunjung | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
- Muskal Tematik kemiskinan Ekstrim dan Tematik Indeks Desa Tahun 2025
- Aksi Simpatik Alm Muh Jaelani RT 56
- Tindak Lanjut Aduan Warga Terkait PPKS RT 33
- Padukuhan Blunyahan Sosialisasi Padat Karya Dais TA 2025
- Agenda Hari Jumat-Selasa (9 - 13 Mei 2025)
- Pelatihan Pengelolaan Arsip Kalurahan
- Posko Mobil Keliling PBB di Padukuhan Dagen Powerfull Banget
Website desa ini berbasis Aplikasi Sistem Informasi Desa (SID) Berdaya yang diprakarsai dan dikembangkan oleh Combine Resource Institution sejak 2009 dengan merujuk pada Lisensi SID Berdaya. Isi website ini berada di bawah ketentuan yang diatur dalam Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 14 Tahun 2008 tentang Keterbukaan Informasi Publik dan Attribution-NonCommercial-NoDerivatives 4.0 International (CC BY-NC-ND 4.0) License
