Kasongan Permai Gelar Posko PBB Malam Hari
heri subekti 03 Agustus 2022 02:54:14 WIB
PENDOWOHARJO---- Mengawali Bulan Agustus dengan penuh semangat Perumahan Kasongan Permai gelar posko pemungutan PBB P2 di halaman balai serba guna. Selasa, 2 Agustus 2022 warga dengan tertib mengantri guna membayar pajak PBB P2. Kemudahan ini merupakan wujud pengejawantahan bahwa pemkal tidak kenal lelah untuk selalu hadir ditengah2 masyarakat dengan bekerja sama dengan BPKPAD kabupaten Bantul.
Hadir dalam kegiatan ini Ganang Nur selaku Ka Ur Tatalaksana, Hari Santosa selaku Ka Ur Danarta, Adhelia selaku staff danarta, Huda selaku Dukuh Banyon, Riyanto selaku Jagabaya, Triyanto dr Relawan FPRB Siaga. Dari tim BPKPAD hadir Darmawan selaku Kabid Penagihan, Marjiyanto selaku KPK Kapanewon Sewon.
Dalam Posko PBB kali ini mampu mendapatkan 74 NOP dan nominal 5.321.707 rupiah. Untuk posko tahap 2 selanjutnya bertempat di Padukuhan Diro, waktu dan tempat menyusul. Salam prasaja sinuba sinukarta. (GNR)
Komentar atas Kasongan Permai Gelar Posko PBB Malam Hari
Formulir Penulisan Komentar
Tautan
Siades Prima Desa Pendowoharjo
Komentar Terkini
Statistik Kunjungan
Hari ini | |
Kemarin | |
Jumlah Pengunjung |
- Senam Lintas Sektoral, Pendowoharjo Turut Serta
- Agenda Hari Ini (Jumat, 10 Januari 2025)
- Agenda Hari Ini (Kamis, 9 januari 2025)
- Aksi Simpatik Akta Kematian Almh Hj. Ngadiyem
- Agenda Hari Ini (Rabu, 8 Januari 2025)
- Penyampaian Akmat Alm Wardiyono dan Alm Sugita
- Agenda Hari Ini (Selasa, 7 januari 2025)
Website desa ini berbasis Aplikasi Sistem Informasi Desa (SID) Berdaya yang diprakarsai dan dikembangkan oleh Combine Resource Institution sejak 2009 dengan merujuk pada Lisensi SID Berdaya. Isi website ini berada di bawah ketentuan yang diatur dalam Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 14 Tahun 2008 tentang Keterbukaan Informasi Publik dan Attribution-NonCommercial-NoDerivatives 4.0 International (CC BY-NC-ND 4.0) License