Pengelolaan Sampah di Kalurahan, Masih PR Panjang

Administrator 19 Mei 2023 13:20:14 WIB

PENDOWOHARJO---- Persoalan sampah masih menjadi PR panjang bagi kita semua, tak terkecuali di Kalurahan Pendowoharjo. Oleh karena itu, perlu upaya mengurai persoalan yang ada agar mendapatkan solusi sedikit demi sedikit. Salah satu upaya yang dilakukan adalah rakord tim pengelolaan tanah kalurahan yang dilaksanakan Jumat (19/05/2023) di Ruang Lurah.

Agenda saat ini adalah mencoba merumuskan kebijakan Pemkal yang harus segera dilaksanakan. Salah satu program dalam waktu dekat adalah Bimtek Pengelolaan Sampah pada Senin hingga Kamis minggu depan. (may)

 

Komentar atas Pengelolaan Sampah di Kalurahan, Masih PR Panjang

Formulir Penulisan Komentar

Nama
Alamat e-mail
Komentar
Isikan kode Captcha di atas
 
Kebijakan Privasi

Website desa ini berbasis Aplikasi Sistem Informasi Desa (SID) Berdaya yang diprakarsai dan dikembangkan oleh Combine Resource Institution sejak 2009 dengan merujuk pada Lisensi SID Berdaya. Isi website ini berada di bawah ketentuan yang diatur dalam Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 14 Tahun 2008 tentang Keterbukaan Informasi Publik dan Attribution-NonCommercial-NoDerivatives 4.0 International (CC BY-NC-ND 4.0) License