Berita Desa

  • Monggang Berkembang, Jalan Sehat Berdendang

    20 Agustus 2023 15:48:37 WIB Administrator
    Monggang Berkembang, Jalan Sehat Berdendang
    PENDOWOHARJO---- Padukuhan Monggang, khususnya untuk wilayah Monggang Lor, Ahad (20/08/2023) ini menggelar jalan sehat pagi ini. Bertempat di volly field training center. Warga Monggang tumpah ruah, tumplek blek, jadi satu nyawiji lestari dadi siji. Ratusan warga monggang bersuka cita, gumbira bahagia. ..selengkapnya

  • Pencermatan Kode Rekening Belanja untuk APBKal Tahun 2024 pada Aplikasi E-RAB dan Siskeudes

    20 Agustus 2023 15:44:19 WIB Administrator
    Pencermatan Kode Rekening Belanja untuk APBKal Tahun 2024 pada Aplikasi E-RAB dan Siskeudes
    Bantul---- Jum’at (18/08/2023) DPMK Kab. Bantul melaksanakan Rapat Koordinasi Pencermatan Kode Rekening Belanja untuk APBKal Tahun 2024 pada Aplikasi E-RAB dan Siskeudes. Bertempat di Ruang Rapat Lantai 2 dihadiri beberapa perwakilan kalurahan dan T.A Pendamping Desa Wratsongko Sri Kawuryan, ST. ..selengkapnya

  • Aksi Simpatik Akta Kematian Alm Sudiman, RT 02 Padukuhan Dagen

    20 Agustus 2023 15:35:23 WIB Administrator
    Aksi Simpatik Akta Kematian Alm Sudiman, RT 02 Padukuhan Dagen
    PENDOWOHARJO---- Aksi simpatik berupa penyerahan Akta Kematian dilakukan Dukuh Dagen, Hartadi, dengan penyerahan akta kematian Alm. Sudiman/Warsowiharjo. Kegiatan dilaksanakan Jumat (18/08/2023) di Piringan RT 02 Padukuhan Dagen. Diterima oleh salah satu putra menantu, Suyudi, di rumah almarhum. (dgn01) ..selengkapnya

  • Panen Kedelai Kelompok Tani Budi Luhur

    20 Agustus 2023 15:13:06 WIB Administrator
    Panen Kedelai Kelompok Tani Budi Luhur
    PENDOWOHARJO---- Jumat (18/08/2023) masih dalam suasana peringatan kemerdekaan, Kelompok Tani Budi Luhur melakukan panen raya di bulak wilayah setempat. Selain petani dari kelompok Budi Luhur, hadir dalam kesempatan ini penyuluh Pertanian dan Dukuh setempat. (klp01) ..selengkapnya

  • Kelompok Jaga Warga Terbentuk lagi di 6 Titik Padukuhan

    19 Agustus 2023 11:09:53 WIB heri subekti
    Kelompok Jaga Warga Terbentuk lagi di 6 Titik Padukuhan
    PENDOWOHARJO---- Jum'at, (18/08/2023) diadakan lagi sosialisasi dan pembentukan Kelompok Jaga Warga serentak di 6 Titik Padukuhan yang ada di Kalurahan Pendowoharjo, yakni Padukuhan Cepit, Miri, Bandung, Monggang, Pucung dan Banyon. Kegiatan ini terselenggara atas fasilitasi Satpol PP Bantul bekerjasama ..selengkapnya

  • Kunjungan Poltekkes Yogyakarta, Koordinasi Kegiatan KKN

    18 Agustus 2023 11:03:06 WIB Administrator
    Kunjungan Poltekkes Yogyakarta, Koordinasi Kegiatan KKN
    PENDOWOHARJO---- Jumat (18/08/2023) pagi di Ruang Lurah, rombongan dari Poltekkes Yogyakarta berkunjung untuk bertemu dengan Lurah Pendowoharjo dalam rangka permohonan KKN. KKN dimaksud adalah kolaborasi atau kerjasama antar Poltekkes yang mana mahasiswa dari Poltekkes Palembang mengajukan permohonan ..selengkapnya

  • Penurunan Bendera, Tetap Semangat

    17 Agustus 2023 18:40:13 WIB Administrator
    PENDOWOHARJO---- Penurunan bendera dalam rangka HUT RI ke-78 Kapanewon Sewon, tetap semangat dilakukan di Lapangan Semail/Bangunharjo. Lurah, pamong, staf, Linas dan relawan FPRB tetap semangat hingga petang menjelang. Upacara didahului dengan pertunjukan oleh bregodo serta pemberian penghargaan ..selengkapnya

  • Lurah, Pamong, Staf, Linmas dan Relawan FPRB Upacara Bendera di Lapangan Semail

    17 Agustus 2023 18:31:48 WIB Administrator
    Lurah, Pamong, Staf, Linmas dan Relawan FPRB Upacara Bendera di Lapangan Semail
    PENDOWOHARJO---- Lurah, pamong, staf, Linmas dan relawan FPRB turut serta dalam upacara bendera di Kapanewon Sewon yang berpusat di Lapangan Semail. Upacara pengibaran bendera dalam rangka HUT RI ke-78 dilakukan bersama dengan Kapanewon Sewon, semua kalurahan di Kapanewon Sewon serta dinas/instansi maupun ..selengkapnya